Kecanduan judi online bukan masalah sepele, jadi jangan diabaikan. Tidak hanya berdampak terhadap masalah keuangan, aktivitas ini juga bisa menghancurkan hubungan sosial seseorang. Kenali cara menghilangkan kecanduan judi online dalam ulasan berikut ini. 1. Terapi Melakukan terapi adalah langkah pertama untuk melepaskan diri dari kecanduan judi online. Hal itu dapat membantu dengan cara melakukan terapi …
Artikel
Ancaman Judi Online Itu Nyata. Berikut 5 Dampaknya Yang Paling Berbahaya
Apa Itu Judi Online? Judi online adalah sebuah kegiatan permainan yang dilakukan dengan taruhan uang atau barang berharga dan dapat dimenangkan oleh siapapun secara online. Ada banyak macam judi online yang beredar di masyarakat, beberapa dari judi cenderung sering menggunakan media seperti domino, kartu remi, atau nomor nomor yang muncul untuk dipilih selayaknya permainan di …
Hindari Pinjaman Online Sekarang Juga ! Ini 5 Bahayanya
Apa Itu Pinjaman Online ? Pinjaman Online atau yang biasa disebut pinjol adalah pinjaman yang dilakukan secara online, baik itu melalui aplikasi atau website tanpa perlu menyertakan jaminan atau aset. Dengan kata lain, transaksi yang berlangsung antara peminjam dan pinjol dapat dilakukan tanpa harus bertemu secara langsung. Jenis-Jenis Pinjaman Online ada 3 jenis pinjol yang …
Jangan Berteman Dengan Orang Yang Punya 7 Sifat ini
Sebagai manusia tentu butuh teman untuk berinteraksi dan berbagi cerita maupun pengalaman. Namun, harus berhati-hati dalam memilih teman agar bisa membawa kebaikan kepada diri sendiri dan lingkungan sekitar. Untuk menghindari pertemanan yang tidak baik, bisa melihat ciri-ciri orang yang baik atau tidak dijadikan teman. Lantas, bagaimana ciri-ciri orang yang tidak pantas dijadikan teman? Yuk, simak! …
5 Rahasia Jualan Laris Manis Sampai Di Cariin Pelanggan Setiap Hari
Di artikel sebelumnya kita sudah membahas tentang penyebab kenapa jualan bisa sepi. Pada artikel kali ini kita akan membahas solusi dari masalah tersebut Inilah 5 rahasia untuk atasi usaha sepi biar ramai pelanggan kembali. 1. Selalu Evaluasi Cermati hasil penjualan kamu, mulai dari item, produk, atau menu yang lebih banyak dibeli dan mana yang kurang …
Jualan Kamu Sepi Terus? Inilah 5 Penyebabnya
Apakah saat ini kamu sedang menjalankan bisnis tapi masih sepi pelanggan?. Sebenarnya apa sih penyebab daganganmu sepi pembeli? Iya, mungkin saja memang dalam bisnis tidak selalu laris setiap saat, apalagi saat awal merintis usaha. Tapi jika sudah berlangsung lama tapi masih sepi pelanggan, hendaknya kamu juga perlu tahu penyebab danganganmu sepi. Kamu dapat melakukan evaluasi …
Tanah Abang Sepi, Apa Penyebabnya?
Pasar Tanah Abang merupakan salah satu pusat grosir terbesar di Jakarta. Sebagai pusat grosir tertua dan terbesar di Jakarta, Pasar Tanah Abang sudah sangat melegenda dan dikenal di Jakarta. Banyak orang yang datang untuk membeli berbagai barang kebutuhan dengan harga murah. Bahkan di sini, kamu juga bisa menemukan banyak penjual barang garmen dan tekstil yang …
Ancaman Projek “S” TIKTOK Bagi UMKM Lokal. Pebisnis Harus Baca Ini!
Apa Itu Projek S ? Project S adalah rencana pengembangan fitur TikTok yang nantinya akan membangun e-commerce sendiri dalam aplikasi sosial media tersebut. Proyek ini adalah pengembangan dari Trendy Beat yang saat ini sudah ada di Inggris. Dengan data-data minat pembeli yang dimiliki TikTok, Trendy Beat mampu mengetahui barang apa saja yang memiliki permintaan tinggi …
Viral ! Indomie vs Mie GAGA. Siapa Pemenangnya?
Beberapa waktu belakangan ini media sosial tengah dihebohkan dengan berita mi instan dari dua merek terkenal di Indonesia. Yakni Indomie dan Mie Gaga yang beritanya tengah hangat diperbincangkan oleh segilintir warganet di dunia jagat maya. Warganet ramai membahas sejarah kedua mi instan tersebut. Menurut kabar nya, pengusaha bernama Djajadi Djaja yang kini memproduksi Mie Gaga …
Mengenal KAWS, Boneka Raksasa Viral Yang Lagi Tiduran Di Candi Prambanan
KAWS adalah sebuah karya seni berupa boneka raksasa dari balon dengan tinggi 15 meter dan panjang 45 meter. Boneka raksasa ini memiliki ciri khas yang selalu menampilkan pose dengan tangan yang menutup wajah. Karya seni tersebut sudah dipamerkan dalam kawasan wisata Candi Prambanan, yang membuat wisatawan penasaran untuk melihatnya. KAWS sedang menggelar tur dalam rangka …